Senin, 29 Februari 2016

Alat Peredam Suara Ruangan

Alat Peredam Suara Studio Musik I Alat Peredam Suara Karaoke I Alat Peredam Suara Studio Radio TV I Alat Peredam Suara Mesin I Alat Peredam Suara Kamar Tidur I Alat Peredam Suara Home Theater

Berbicara mengenai alat peredam suara sebenarnya pengertian ini kurang pas. Namun karena banyak orang kurang faham maka saya coba meluruskan pemahaman ini. Peredam suara sebenarnya bukan sekedar alat atau barang satuan yang dipasang tunggal dan mampu menyerap suara. Peredam suara terdiri dari serangkaian bahan peredam suara yang dibangun dengan teknik insulasi suara sehingga mencegah suara keluar masuk ruangan. Dalam pengertian ini peredam suara merupakan rangkaian bahan peredam suara dan teknik atau proses pembuatannya dengan teknik insulasi suara. Bukan sekedar di pasang tunggal.
alat peredam suara ruangan


Maka pengertian alat peredam suara kurang tepat digunakan, meski banyak orang yang kurang faham. Maka peredam suara bukan seperti alat lampu listrik yang dipasang dan bisa menerangi ruangan. Bahan peredam suara biasanya terdiri dari bahan utama peredam suara seperti glasswool, rockwool, greenwool atau healthywool, softboard, v board dan sebagainya yang kemudian dipasang dengan bantuan material bahan lain seperti gypsum, mdf board, rangka kayu atau besi, lem peredam suara, karet peredam suara, karpet peredam suara dan sebagainya. Kemudian bahan bahan utama dan penunjang itu disusun dengan teknik insulasi suara sehingga menghasilkan ruangan yang kedap suara dalam frekuensi tertentu yang dikehendaki.

Maka kita bisa melihat bahwa ruangan studio musik, ruangan studio karaoke, ruangan bioskop, ruangan kamar tidur dan sebagainya yang dipasang peredam suara umumnya tidak terlihat karena tertutup dengan bahan finishing lain seperti wallpaper, karpet peredam suara, kain fabric dan sebagainya. Yang kita lihat hanya bagian luar saja sementara bahan peredam suara dibagian dalam tidak kelihatan. Kita hanya merasakan bahwa suara yang keras tidak keluar dari ruangan karena adanya bahan peredam suara tersebut.

alat peredam suara studio

Maka membuat studio musik, ruangan karaoke, home theater, bioskop, ruangan private, kamar tidur dan sebagainya memerlukan serangkaian bahan peredam suara dan teknik insulasi pemasangan yang baik dan benar.

Bagi anda yang membutuhkan bahan peredam suara atau disebut umum alat peredam suara baik untuk semua keperluan dengan tingkat daya serap yang anda inginkan, silahkan hubungi kami. Dengan senang hati kami membantu anda dan melayani area seluruh Jakarta, Depok, Bogor, Tangerang dan Bekasi, Karawang, Bandung, dan sekitarnya. Hubungi kami untuk informasinya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar